Posts

Showing posts from April, 2018

Berapa sebenarnya modal untuk berangkat Umroh?

Image
Komponen termahal: tiket pesawat. Anda dapat buktikan sendiri harga tiket pesawat PP untuk umroh dengan situs-situs online seperti Skyscanner, Zuji, dst. Rata-rata di angka Rp. 12 s.d 14jt. Sumber: https://www.skyscanner.net Bila Anda masih kurang percaya, situs ini menghitung biaya bahan bakar  Rp 350ribu s.d 400ribu per jam per bangku. Perjalanan ke Jeddah baik dari Jakarta maupun Kuala Lumpur kurang lebih 10 jam. Jadi untuk bahan bakar saja, dibutuhkan biaya (termahal) Rp. 8jt. pulang-pergi. Ini belum gaji pilot, pramugari/gara, biaya penyusutan pesawat, biaya bandara, pajak dst. Sumber: https://www.quora.com/How-much-fuel-does-a-Boeing-747-or-777-consume-per-hour-while-in-flight-and-what-is-the-approximate-cost-of-that-fuel-for-the-airline Visa Biaya visa dapat bervariasi antara Rp 1jt s.d. 2jt per individu. Akomodasi Biaya hotel bervariasi tergantung kelas dan jarak. Anda dapat menelusuri sendiri dengan situs yang sudah dikenal seperti tiket, tr